KAMPUS STIH PAINAN GELAR SEMINAR KETENAGAKERJAAN Dengan Tema “PERLINDUNGAN HUKUM DALAM HUBUNGAN KERJA PASCA BERLAKUNYA UNDANG-UNDANG NOMOR 6 TAHUN 2023 TENTANG CIPTA KERJA”

Tangerang, Sabtu (27/07/24) pukul 09.00 – 13.00 wib Pembuat Undang Undang dan aturan untuk kesejahteraan Masyarakat terutama Kaum Buruh jangan jauh jauh dari pandangan para Pendidik atau Akademisi.”Hal ini diungkapkan oleh Dr. Andika Mucktar, SH.,M.Kn sebagai Keynote Speaker dalam Seminar Read More …

STIH Painan Gelar Seminar Nasional Sosialisasi UU Nomor 3 tahun 2024 Tentang Desa Bersama APDESI Kab.Tangerang

Tangerang_Jumat, (21/06/2024) Sekolah Tinggi Ilmu Hukum (STIH) Painan bekerja sama Asosiasi Pemerintahan Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Tangerang menggelar Seminar Nasional terkait Sosialisasi Undang-undang Nomor 3 tahun 2024 tentang Desa di Gedung Serbaguna (Gsg) Puspemkab Tangerang, Tigaraksa. Acara tersebut digelar Read More …

Hadirilah Seminar Nasional dengan Tema Dinamika Penetapan Upah Minimum Berdasarkan Permenaker No. 18 Tahun 2022 Tentang Penetapan Upah Minimum Tahun 2023

LAUNCHING DAN WEBINAR  Pusat Kajian Analisis Hukum dan Perundang-Undangan (PKAHP) Sekolah Tinggi Ilmu Hukum (STIH) Painan akan mengadakan Seminar Nasional  bertema “Dinamika Penetapan Upah Minimum Berdasarkan Permenaker No. 18 Tahun 2022 Tentang Penetapan Upah Minimum Tahun 2023”.  Narasumber pada seminar Read More …

Dosen dan Mahasiswa STIH Painan lakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Pesantren Darul Qur’an Lantaburo Cipondoh

Tangerang,6/12/2022 – Sebagai wujud pengamalan Tridharma Perguruan Tinggi poin Pengabdian Masyarakat,Dosen dan Mahasiswa STIH Painan melakukan kegiatan pengabdian masyarakat terhadap para Santri di PPTQ Darul Qur’an Lantaburo Cipondoh. Kegiatan ini didampingi langsung oleh Salmah, SH., MH., Bima Helpin Satria, SH., Read More …